Renovasi Rumah Skala Besar
Renovasi Rumah Skala Besar
Pekerjaan renovasi rumah skala besar bisa diartikan seperti melakukan pekerjaan renovasi dengan beberapa jenis pekerjaan secara bersamaan, tujuan daripada renovasi ini biasanya untuk perbaikan di 1 tempat atau beberapa jenis pekerjaan yang saling berkaitan.
Berikut ini beberapa jenis pekerjaan renovasi rumah besar sedang :
1.Bongkar Rumah Tua dibangun kembali
Proses pekerjaan yang dimulai dari pembongkaran rumah tua yang sudah lama tidak berpenghuni / terbengkalai cukup lama. Proses pengerjaan secara fisik berupa merobohkan bangunan, serta pembersihan lokasi dari pengaruh negatif dari gangguan – gangguan tidak kasad mata.
2.Meningkat Rumah ukuran besar
Pekerjaan meningkat rumah ukuran sedang – besar dengan memperhatikan struktur bangunan lama, pemilihan dak lantai dan desain rumah, ruangan secara menyeluruh.
3..Merenov beberapa bangunan sekaligus
Melakukan renovasi di beberapa bagian rumah seperti pekerjaan dak rumah, pasang kanopi / pagar, kitchen set dll.
4.Pemasangan fasilitas / sarana baru
Pekerjaan penambahan fasilitas / sarana baru seperti tempat fitnes , tempat olahraga, kolam renang, ruang studio, ruang kerja dll.
5.Bangun Rumah Baru
Proses pengerjaan rumah baru yang dimulai dengan pembersihan area / perataan tanah, pembersihan pohon / puing dimana lokasi tidak berupa lahan siap bangun.